Bimtek Pengembangan Desa – Bimtek Sistem Keuangan Desa (Siskeudes)
Bimtek Pengelolaan Keuangan Desa Berbasis Aplikasi Sistem Keuangan Desa (SISKEUDES)
Kepada YTH, Gubernur, Bupati, Walikota, DPRD, Seluruh Indonesia
- Ka. PMD, BPMD, BPD
- Para Camat, Sekcam beserta jajaran staf terkait
- Para Kepala desa, Sekertaris Desa beserta jajaran staf terkait
- Ka. Keuangan, Bendahara, Anggaran & Operator Kecamatan/Desa.
Dengan Hormat, BPKP melakukan sinergi dengan kementerian/lembaga dan pemerintah daerah untuk memperkuat sistem pengendalian internal pengelolaan keuangan desa melalui pengembangan aplikasi sistem pengelolaan keuangan desa dan peningkatan kapabilitas APIP dalam pengawalan keuangan desa.
Bersama Kementerian Dalam Negeri, BPKP telah mendorong akuntabilitas pengelolaan keuangan desa dengan mengembangkan aplikasi tata kelola keuangan desa melalui Sistem Keuangan Desa (SISKEUDES). Dalam rangka mendorong implementasi SISKEUDES secara penuh, BPKP berkoordinasi dengan Kementerian Dalam Negeri c.q. Ditjen Bina Pemerintahan Desa untuk memfasilitasi implementasi aplikasi SISKEUDES secara bertahap. Selain itu, BPKP juga berkoordinasi dengan KPK menghimbau kepada seluruh kepala desa untuk mengimplementasikan aplikasi SISKEUDES. Penyebarluasan aplikasi tersebut dilakukan BPKP bekerja sama dengan beberapa perguruan tinggi dan Ikatan Akuntan Indonesia (IAI). Bagi daerah yang sudah mengimplementasikan SISKEUDES, BPKP bersama The World Bank (Bank Dunia) telah memberikan penghargaan sebagai bentuk apresiasi.
Materi Lainnya: Bimtek Pengawasan Pengelolaan Keuangan Desa sesuai Permendagri Nomor 73 Tahun 2020 serta Sistem Pengelolaan Aset Desa SIPADES
Dan: Bimtek Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa
Sehubungan dengan hal Semua diatas, maka Lembaga Pengembangan dan Peningkatan Sumber Daya Manusia (LPPSDM) bersama dukungan narasumber ahli dari Kementerian terkait \/ Pejabat ahli yang berkompeten dibidangnya, mengundang kepada Bupati/Walikota, PMD, BPD, Camat, Lurah, Para Kepala Desa beserta jajarang terkait, di Provinsi, Kabupaten, Kota Seluruh Indonesia untuk mengikuti Bimbingan Teknis tentang:“Bimtek Pengelolaan Keuangan Desa Berbasis Aplikasi Sistem Keuangan Desa SISKEUDES”
Jadwal Bimtek Sistem Keuangan Desa (Siskeudes):
ANGK | HARI/ TANGGAL KEGIATAN | TEMPAT KEGIATAN |
1. | Selasa - Jum'at 03 s.d 06 September 2024 | Hotel Yuan Garden - Jakarta |
2. | Selasa - Jum'at 10 s.d 13 September 2024 | Hotel Sparks Life - Jakarta |
3. | Selasa - Jum'at 17 s.d 20 September 2024 | Hotel Yuan Garden - Jakarta |
4. | Selasa - Jum'at 27 s.d 30 September 2024 | Hotel Sparks Life - Jakarta |
Untuk Jadwal dan Tempat Kegiatan BIMTEK bisa menyesuaikan dari Permintaan Peserta.
ANGK | HARI/ TANGGAL KEGIATAN | TEMPAT KEGIATAN |
1. | Selasa - Jum'at 01 s.d 04 Oktober 2024 | Hotel Yuan Garden - Jakarta |
2. | Selasa - Jum'at 08 s.d 11 Oktober 2024 | Hotel Sparks Life - Jakarta |
3. | Selasa - Jum'at 15 s.d 18 Oktober 2024 | Hotel Yuan Garden - Jakarta |
4. | Selasa - Jum'at 22 s.d 25 Oktober 2024 | Hotel Sparks Life - Jakarta |
Untuk Jadwal dan Tempat Kegiatan BIMTEK bisa menyesuaikan dari Permintaan Peserta.
Berkenaan dengan hal tersebut di atas, diharapkan kepada Pimpinan agar dapat mengikut sertakan unsur staf, pegawai, bagian yang terkait pada kegiatan tersebut. Konfirmasi pendaftaran peserta dapat menghubungi panitia di HandPone/WhatsApp: 085255944777 – 085242559997 – Asriadi Sahrir.
Demikian atas perhatian dan kerjasama yang baik, disampaikan terimakasih.
Informasi Peserta Bimtek Sistem Keuangan Desa (Siskeudes)
INFORMASI DAN PENDAFTARAN PESERTA:
- Surat dan jadwal, dikirim setelah peserta melakukan konfirmasi ke panitia
- Surat dapat dikirim melalui Fax, Email/ WhatsApp
- Untuk peserta 10 orang ke atas, bisa menentukan jadwal, materi dan tempat kegiatan
- Pendaftaran peserta selambat-lambatnya 5 hari sebelum hari H
- Informasi pendaftaran peserta dapat menghubungi panitia di HandPone/WhatsApp: 085255944777 – 085242559997 – Asriadi Sahrir.
- Email : asriadi.sahrir@ymail.com
KELENGKAPAN DAN FASILITAS PESERTA BIMTEK:
- Kontribusi Rp. 5.000.000,- Perpeserta dibebankan oleh APBD masing-masing daerah
- Akomodasi hotel 4 hari 3 malam (kamar twin share)
- Konsumsi, sarapan, dinner dan lunch di hotel tempat kegiatan
- Kelengkapan peserta, Tas eksklusif, notebook, pena/ pensil, makalah dan sertifikat pelatihan
- Penjemputan peserta dari bandara ke hotel (bagi peserta yang rombongan)
CATATAN:
- Bagi Peserta Rombongan (PERMINTAAN), bisa menentukan jadwal, materi dan tempat/ lokasi kegiatan
- Kegiatan Bimtek, Diklat, Workshop, Sosialisasi dan Pelatihan dapat di laksanakan di Provinsi, Kabupaten dan Kota seluruh Indonesia, sesuai permintaan para peserta rombongan
- Info lebih lanjut dapat menghubungi lansung ke panitia di HandPone/WhatsApp: 085255944777 – 085242559997 – Asriadi Sahrir.
- Segala sesuatu bisa di atur bersama, terimakasih…..